Pepatah Jawa, Nasihat dan Ajaran dalam Bahasa Jawa

Pepatah Jawa Nasihat dan Ajaran

Pepatah Jawa atau peribahasa Jawa merupakan salah satu bentuk gaya bahasa yang sering digunakan oleh masyarakat Jawa untuk memberi nasihat, teguran atau sindiran pada orang lain. Bentuk dari pepatah jawa ini berupa kelompok kata yang singkat, padat, namun berisi berbagai norma yang bisa dipetik sebagai pelajaran hidup. Dalam kehidupan masyarakat Jawa dahulu, pepatah jawa diturunkan … Baca Selengkapnya

8 Kata Bijak Bahasa Jawa dan Artinya

kata bijak jawa

Berbicara tentang kata bijak bahasa jawa, sebenarnya ada ratusan atau bahkan ribuan yang bisa dibahas. Kata-kata tersebut bisa bersumber dari kitab-kitab klasik jawa maupun kata yang diwariskan dari mulut kemulut oleh para leluhur orang jawa. Kali ini admin tumpi.id akan mencoba menafsirkan beberapa kata bijak bahasa jawa dengan berbagai tema yang cukup populer di masyarakat. … Baca Selengkapnya

Kerata Basa, Asal-usul Kata Kaya Makna

Kerata-Basa-arti-kata-dan-Asal-usul-Kata-kendhi

Kerata basa dapat dimaknai sebagai singkatan dari satu kalimat ke dalam satu kata tertentu, sehingga satu kata tersebut dapat menyiratkan makna kalimatnya. Kerata basa juga sering disebut sebagai Jarwa Dhosok. Berarti  penjabaran/keterangan (jarwa) yang disingkat (dhosok/ndhesek). Kata “Kerata basa” sendiri berarti asal-usul arti kata dalam bahasa. Orang jawa memang sejak dulu dikenal sebagai orang yang kreatif dalam hal Othak-athik gathuk (menghubung-hubungkan sesuatu … Baca Selengkapnya