Ini 4 Cara Mengatasi Anak Penakut

mengatasi-anak-penakut

Rasa takut itu sesuatu yang manusiawi. Bahkan yang dewasapun masih memiliki rasa ini. Lalu, mengapa beberapa anak tumbuh menjadi anak penakut? Diantara anak-anak memang ada yang meiliki rasa takut berlebihan. Misalnya takut akan gelap, takut bila ditinggal sendiria, takut terhadap orang lain, takut terhadap ketinggian, takut terhadap aliran sungai dan sebagainya. Takut yang demikian merupakan … Baca Selengkapnya