Laporan Keuangan Usaha, Ini Jenis dan Penjelasannya

laporan keuangan perusahaan

Laporan keuangan adalah sebuah laporan kondisi keuangan dalam perusahaan pada saat ini maupun dalam periode tertentu. Sekecil apapun usaha yang dijalankan, pelaporan uang sangat dibutuhkan, bahkan wajib hukumnya untuk dibuat. Ini bertujuan agar perusahaan akan semakin mudah mengontrol berbagai biaya operasional yang telah dilakukan. Pengertian laporan keuangan menurut Munawir (2002), adalah hasil dari proses akuntansi … Baca Selengkapnya

Membuat Rencana Anggaran Biaya Event, Ini Caranya

Membuat-Rencana-Anggaran-Biaya-Event

Membuat Rencana Anggaran Biaya (RAB) event menjadi satu hal penting dilakukan. Dalam pengelolaan event, dana adalah amunisi utama yang harus dipersiapkan secara matang. Dengan membuat RAB, penyelenggara dapat mengetahui seberapa banyak dana yang dibutuhkan untuk mensukseskan jalannya event. Cara yang paling umum dilakukan oleh penyelenggara event dalam membuat rencana anggaran adalah dengan berpedoman pada tujuan event yang … Baca Selengkapnya

Cara Membuat Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Event

Membuat-Laporan-Pertanggungjawaban-LPJ-Event

Membuat Laporan pertanggungjawaban (LPJ) bagi penyelenggara event menjadi satu kewajiban yang harus dilakukan untuk mempertanggungjawabkan semua kegiatannya. Baik dari sisi penggunaan anggaran maupun target yang dicapai dari penyelenggaraan event tersebut. Berakhirnya event tidak serta-merta berakhir pula tanggung jawab panitia atau tim pengelola event. Semua pihak yang mendukung terealisasinya event tersebut biasanya menunggu hasil dari panitia berupa … Baca Selengkapnya

Kwitansi, Nota Dan Faktur, Ini Gunanya Dalam Usaha

kwitansi-nota-dan-faktur-sebagai-alat-transaksi

Kwitansi, nota dan faktur merupakan perlengkapan kantor yang digunakan sebagai bukti-bukti transaksi jual beli yang sah dalam usaha. Perlengkapan kantor ini bisa dibilang WAJIB dimiliki oleh siapapun yang memiliki usaha, karena dengan ini arus keuangan yang masuk dan keluar bisa terkontrol dengan baik. Selain itu kwitansi, nota dan faktur juga dibutuhkan untuk input data secara … Baca Selengkapnya

Inilah Tugas Manajer Keuangan Dalam Perusahaan

Manajer-Keuangan-Dalam-Perusahaan

Seorang yang memiliki jabatan manajer keuangan dalam perusahaan tentu memiliki tugas dan tanggung jawab yang tidak jauh berbeda dengan manajer-manajer lainnya. Perbedaanya hanya terletak pada hal yang ditangani, yakni masalah manajemen keuangan. Seperti yang dirumuskan oleh George R. Terry, fungsi manajemen terdiri dari Planning, Organizing, Actuating, Controlling (POAC). Bagi manajer keuangan tentu juga memiliki tugas-tugas untuk membuat … Baca Selengkapnya